Kodim 0309/Solok Gelar Binsiap Apwil dan Puanter TA 2024

    Kodim 0309/Solok Gelar Binsiap Apwil dan Puanter TA 2024

    KOTA SOLOK - Kodim 0309/Solok menggelar kegiatan Pembinaan Kesiapan Aparat Kewilayahan (Binsiap Apwil) dan Kemampuan Teritorial (Puanter)TA 2024, guna meningkatkan kesiapan prajurit dalam pelaksanaan pembinaan dan pemberdayaan wilayah pertahanan di darat, bertempat di Aula Makodim 0309/Solok, Jl. Ahmad Yani No. 01, VI Suku, Kec. Lubuk Sikarah, Kota Solok, Selasa (7/5/2024).

    Kegiatan tersebut, secara resmi dibuka oleh Komandan Kodim 0309/Solok Letkol Inf Aji Satrio, SE, M.Si, yang diwakili oleh Kasdim Kasdim 0309/Solok Mayor Inf Syahrial, bertemakan “Aparat teritorial bersama rakyat siap mewujudkan Indonesia yang hebat, maju dan sejahtera.

    Diutarakan Kasdim dalam sambutannya, melalui kegiatan ini pihaknya akan mampu meningkatkan kemampuan kerja, baik manajemen teritorial maupun pembinaan di wilayah.

    “Jadikan giat ini, sebagai barometer selaku aparat kewilayahan guna menunjang tugas pokok Kodim dengan tujuan sebagai bekal tugas pemberdayaan wilayah pertahanan darat melalui kegiatan metode Binter di lapangan, sekaligus meningkatkan kualitas dan produktifitas kerja, ” ungkapnya.

    Kegiatan ini juga, kata dia, merupakan bagian yang sangat penting bagi kesiapan seluruh aparat kewilayahan dalam menjalankan fungsi pembinaan teritorial sekaligus sebagai fungsi utama di TNI AD.

    “Ada beberapa penekanan bagi para peserta untuk dijadikan pedoman dalam bertugas, diantaranya memelihara kesiapan sebagai aparat wilayah, mantapkan kemampuan teritorial serta meningkatkan kemampuan pemberian laporan kepada Komando atas agar dapat di tindak lanjuti, ” tutup Kasdim.

    kodim0309/solok
    JIS Sumbar

    JIS Sumbar

    Artikel Sebelumnya

    Stop Ilegal Logging dan Ilegal Mining, Polres...

    Artikel Berikutnya

    Kasat Binmas Polres Solok Kota Serahkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Debat Publik Kedua Pilkada Kabupaten Solok 2024: Penguatan SDM, Sosial-Budaya, dan Tata Kelola Pemerintahan Jadi Sorotan
    KPU Kabupaten Solok Gelar Rakor Persiapan Pemungutan dan Penghitungan Suara Pemilihan Serentak 2024
    Dorong Pertumbuhan UMKM, Pemkab Solok Luncurkan Program Kolaborasi Digital
    Dukung Transformasi Digital, Pemkab Solok Luncurkan Aplikasi Super Apps ‘Solok Serasi’ 
    Kabupaten Solok dan Kabupaten Muko-Muko Jalin Kerja Sama Strategis di Berbagai Bidang
    Pastikan Stabilitas Harga Sembako, Babinsa Koramil 09/Gunung Talang dan Koperindag Kunjungi Pasar Tradisional
    Pembukaan Bimtek Leadership JPT Pratama Kabupaten Solok: Penguatan Komitmen ASN untuk Kemajuan Daerah
    Wartawan Media Mitra Dinas Kominfo Kabupaten Solok Lakukan Studi Banding ke Pekanbaru
    Satresnarkoba Polres Solok Kota Beri Penyuluhan Narkoba di TP-PKK Kabupaten Solok
    Debat Publik Kedua Pilkada Kabupaten Solok 2024: Penguatan SDM, Sosial-Budaya, dan Tata Kelola Pemerintahan Jadi Sorotan
    Kadiv Rendatin KPU Kabupaten Solok Monitoring Ke 2 Kecamatan, Sio: Capaian Rekapitulasi Sekkitr 70 Persen
    Pastikan Aman dan Lancar, Babinsa Koramil Jajaran Kodim 0309/Solok Kawal Pendistribusian Logistik Pemilu di Wilayah Binaan
    Rapat Penyelesaian Tambang Aia Dingin Tak Temukan Solusi, Keseriusan Pemprov Sumbar Dipertanyakan
    Update Korban Longsor di Lokasi Tambang Sungai Abu, 5 Korban Berhasil Dievakuasi dan Diserahkan Ke Keluarga 
    Berikan Kenyamanan Pada Pemudik dan Yang Merayakan Idul Fitri, Polres Solok Bentuk Tim Urai Kemacetan

    Ikuti Kami